Perancangan Sistem Kasir Berbasis Web Menggunakan Model Prototype Pada CV. Benua Battery Lestari Untuk Meningkatkan Efisiensi Transaksi
DOI:
https://doi.org/10.71234/gjet.v1i4.74Keywords:
Sistem Kasir, Berbasis Web, Prototype, Efisiensi TransaksiAbstract
CV. Benua Battery Lestari merupakan perusahaan yang bergerak di bidang distribusi aki kendaraan dan masih menerapkan sistem kasir manual dalam aktivitas penjualannya. Penggunaan sistem manual tersebut menimbulkan berbagai kendala, seperti lamanya proses transaksi, tingginya potensi kesalahan perhitungan, serta kesulitan dalam pemantauan stok dan penyusunan laporan keuangan secara real-time. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem kasir berbasis web dengan pendekatan model prototype guna meningkatkan efisiensi transaksi. Pengembangan sistem dilakukan melalui tahapan identifikasi kebutuhan pengguna, pembuatan prototipe awal, evaluasi pengguna, perbaikan prototipe, hingga implementasi sistem final. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem yang dibangun mampu mempercepat proses transaksi, meminimalkan kesalahan pencatatan, serta mempermudah pemantauan data penjualan dan stok barang secara daring. Selain itu, sistem ini memberikan fleksibilitas akses bagi pihak manajemen dan memiliki potensi untuk dikembangkan lebih lanjut melalui integrasi dengan modul laporan keuangan dan manajemen inventori
References
[1] F. R. Ramli, F. Hakim, and R. A. Hutabarat, “Perancangan Web Design Aplikasi E-Learning dengan Metode Prototype pada Tingkat SMA,” J. Maj. Ilm., vol. 28, no. 1, pp. 13–18, 2021, doi: 10.35134/jmi.v28i1.62.
[2] F. Khaerurrahman, “Perancangan Aplikasi Bizsurvey Pro Berbasis Mobile Menggunakan Metode Prototype,” JATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 8, no. 3, pp. 4188–4193, 2024, doi: 10.36040/jati.v8i3.9870.
[3] A. J. P. Bagaskara and D. Permatasari, “Perancangan Model Prototype Sistem Informasi Pengelolaan Barang Bukti Pada Divisi PB3R Di Kejaksaan Negeri Kota Bekasi,” J. Media Infotama, vol. 19, no. 1, pp. 168–172, 2023, doi: 10.37676/jmi.v19i1.3578.
[4] F. Rosa and M. Mira, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Kosmetik Berbasis Web,” Instink Inov. Pendidikan, Teknol. Inf. dan Komput., vol. 2, no. 2, pp. 71–78, 2023, doi: 10.30599/instink.v2i2.2540.
[5] F. Nurdiansyah, E. Daniati, and A. Ristyawan, “Pengembangan Sistem Informasi Kasir Apotek Dengan Metode Waterfall Guna Memperoleh Keakuratan Data Transaksi,” Sains dan Teknol., vol. 9, no. 3, pp. 2022–752, 2022.
[6] I. G. A. K. Putra, A. A. K. O. Sudana, and I. M. S. Raharja, “Sistem Informasi Manajemen Bengkel Modul Point of Sales Berbasis Web,” JITTER J. Ilm. Teknol. dan Komput., vol. 2, no. 3, p. 595, 2021, doi: 10.24843/jtrti.2021.v02.i03.p19.
[7] S. Sitanggang, Y. Menekir, N. Irjanto, and B. Soepriyanto, “Perancangan Sistem Informasi Kasis Penjualan Berbasis Website Pada Toko V-Mart,” Bull. Netw. Eng. Informatics, vol. 2, no. 1, pp. 10–16, 2024.
[8] R. Ramadhan, N. Rahaningsih, and F. M. Basysyar, “Rancang Bangun Sistem Informasi Kasir Berbasis Web pada TB. Kariman Jaya,” MEANS (Media Inf. Anal. dan Sist., vol. 7, no. 1, pp. 31–35, 2022, doi: 10.54367/means.v7i1.1861.
[9] Y. H. Agustin, A. Latifah, and A. F. Nugraha, “Perancangan Sistem Informasi Aplikasi Kasir pada Kafe Restorasi Kopi Berbasis Web,” J. Algoritm., vol. 18, no. 01, pp. 302–312, 2021.
[10] C. R. Pakusadewa and U. Chotijah, “Perancangan Sistem Informasi Aplikasi Kasir Unit Pelayanan Jasa Toko Raya Computer Berbasis WEB,” J. Nas. Komputasi dan Teknol. Inf., vol. 6, no. 5, pp. 621–627, 2023, doi: 10.32672/jnkti.v6i5.6815.
[11] M. Sutoyo, Perancangan Basis Data Implementasi Microsoft Visual FoxPro 9.0. Deepublish Yogyakarta, 2018.
[12] N. Nirsal et al., Analisis dan Perancangan Sistem. SONPEDIA Publishing Indonesia, 2025.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 GJET : Global Journal of Educational Technology

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.





